Elearning adalah portal Belajar Online Resmi dari STKIP PGRI NGANJUK. Elearning Fokus pada pembelajaran dengan sistem Online. Pembelajaran yang bisa diakses melalui gadget dan komputer. Waktu belajar yang santai bisa disesuaikan sendiri oleh mahasiswa. Materi yang bermutu juga menjadi satu hal menarik di Elearning ini. Dengan Sistem pembelajaran dan Materi yang Bermutu akan memberikan kualitas pemahaman yang baik bagi mahasiswa.
Tahukah kamu, elearning sekarang sudah mendunia. dan Hampir Seluruh universitas menggunakan platform e-learning dalam keseharian mereka.
Elearning memberikan kemudian bagi mahasiswa untuk mengakses segala materi terkait perkuliahan mereka dengan mudah. Mahasiswa bisa memanfaatkan nya kapan pun, dimanapun mereka mau. Jadi elearning adalah satu terobosan baru dalam belajar yang tentunya membuat kalian lebih smart dan Inovatif.
Mengajar konvensional saat sekarang dirasa masih kurang efektif dalam peningkatan kualitas pembelajaran. Elearning memberikan inovasi dan kemudahan dalam pembelajaran. Pengajar bisa berkolaborasi serta memberikan materi secara inovatif dan kreatif. Bahan Ajar bisa diberikan dan diakses mahasiswa kapanpun mereka mau. Hal ini bisa memberikan pemahaman yang kuat kepada mahasiswa karena mereka bisa berulang-ulang kali membaca materi yang mereka dapatkan.
Pengajar juga bisa memantau seluruh aktifitas mahasiswa mereka, memberikan support, berdiskusi hingga memberikan nilai dan reward kepada mereka. Semua itu bisa dilakukan di Elearning.
Elearning memberikan materi yang selalu di update sesuai dengan perkembangan jaman. Materi yang selalu berkualitas memberikan pemahaman yang baik pula kepada mahasiswa. Untuk itulah elearning dibangun untuk memberikan segala fasilitas pembelajaran yang menyenangkan kepada mahasiswa. Melalui pemberian Materi yang terstruktur dan sesuai Lesson Plan. Materi akan selalu mudah untuk dipahami dan dapat di review kembali setiap waktu.
Elearning juga memberikan akses untuk mendownload materi agar disimpan di drive pribadi mahasiswa secara gratis dan mudah.